Rabu, 20 Mei 2020

SUMATERA ACCOUNTING COMPETITION 2020




Pada tanggal 30 Januari – 1 Februari 2020, HIMA-AK telah melakukan salah satu program kerjanya yaitu SAC (Sumatera Accounting Competition). Kegiatan ini akan dilaksanakan pada hari Kamis – Sabtu, pada pukul 08.00 WIB s/d selesai. Kegiatan ini dilaksanakan di Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Riau. Yang bertema  “MEWUJUDKAN GENERASI AKUNTAN YANG MEMILIKI KREATIFAN DAN INOVASI BERBASIS INTELEKTUAL DI ERA MILENIAL”

Peserta yan mengikuti perlombaan yang terdiri dari:
1.      Siswa dan Siswi SMA/SMk sederajat se-Sumatera
2.      Mahasiswa Aktif se-Indonesia
3.      Umum

Daftar lomba SAC :                         
1.      Olimpiade Akuntansi (siswa dan siswi SMA/SMA sederajat se-Sumatera)
2.      Rangking 1 (siswa dan siswi SMA/SMA sederajat se-Sumatera)
3.      Mading (siswa dan siswi SMA/SMA sederajat se-Sumatera)
4.      Entrepreneur Muda (siswa dan siswi SMA/SMA sederajat se-Sumatera)
5.      Entrepreneur Competition (Umum)
6.      Debat (Mahasisiwa se-Indonesia)

SAC tahun ini berbeda dengan SAC pada tahun-tahun sebelumnya karena ada penambahan lomba yaitu debat yang dapat di ikuti oleh seluruh mahasisiwa aktif se-Indonesia. Dan saat SAC berlangsung ada juga kegiatan-kegiatan yang menarik yang dapat seluruh pesarta nikmati, yaitu : Semniar Nasional, FEB Amazing Race, Fildtrip Siswa dan Mahasiswa.
  


Pada hari pertama kegiatannya, yaitu Pembukaan, Semininar Nasional, Babak Kulifikasi Olimipade, Debat, Post test EM, dan Membuka stan lomba EC. Pada Hari kedua adalah hari yang memiliki banyak kegiatan, yaitu Babak Estafet Olimpiade, Presentasi EM, Mading, Rangking 1, Fildtrip siswa, dan Makrab Mahasiswa. Hari ketiga atau hari terakhir memiliki kegiatan yaitu Babak Final Olimpiade, Fildtrip Mahasiswa, FEB Amazing Race, dan yang paling di tunggu-tunggu adalah pengumuman lomba dari seluruh kegiatan lomba SAC.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar